Selam Jatim Juara Umum PON Papua

KANALSATU - Luar biasa selam Jawa Timur. Target untuk menjadi yang terbaik sekaligus mempertahankan juara umu seperti PON sebelumnya akhirnya terealisasi dengan baik, seiring hasil manis menyabet 12 Emas, 4 perak dan 3 Perunggu dari 20 nomor yang diperlombakan. Tak hanya berhasil menjadi juara umum saja, Selam jadi juga mencatatkan rekor tersendiri.
Komentar